- Arta Barber Cafe
- Barbershop dengan kapster pilihan dengan pilihan menu reguler dan premium yang memanjakan anda. Ditemani kopi dan menu hidangan lain di saat menunggu, atau sekedar untuk bersantai bersama teman atau keluarga.
-
Perawatan Diri / Provinsi: Yogyakarta, Kota: Yogyakarta, Kecamatan: Gondokusuman - Filtered
- Visible Barbershop
- Visible Barbershop merupakan New Wave Classic Culture of Barbershop yang berbasis di Yogyakarta. Bisnis inti utama mereka adalah Layanan Manajemen Barbershop dan Manajemen Media Sosial yang fokus pada Instagram dan Youtube. Tempat cukur ini dilengkapi dengan peralatan dan alat perlengkapan yang lengkap dan modern. Teknik pencukuran yang dilakukan oleh capster disini cukup profesional, sehingga memberikan hasil yang maksimal, memuaskan dan sesuai bahkan melebihi ekspektasi.
-
- SENIOR BARBERSHOP JOGJA
- Tempat potong rambut spesial pria dewasa, remaja dan anak anak yang berada di kawasan Langensari ini cukup eksis dari awal berdiri hingga sekarang.
Keprofesionalismean Senior barbershop dalam menangani customer dapat di acungi jempol. Dengan pelayanan prima dan hasil yang memuaskan membuat barbershop ini di gemari banyak orang, terutama kalangan mahasiswa. kosisten dengan strategi harga murah tapi kualitas tidak murahan. -
- Arta Barber
- Barber and Chill, slogan milik Arta Barber ini memang sangat menunjukkan kenyamanan tokonya. Namun yang pasti, Arta sangat direkomendasikan bagi yang senang dengan suasana tenang.
Setelah potong rambut, kamu bisa ngopi-ngopi ganteng di sini. Sebab, Arta Barbershop jadi satu dengan coffee shop dengan interior yang Instagramable abis.
Buka ⋅ Tutup pukul 21.00
0896- -