- Saint Barkley
- Bagi para pecinta sneaker pasti tahu salah satu brand sepatu lokal yang satu ini. Mengusung konsep street wear, Saint Barkley memang sempat mencuri perhatian masyarakat berkat presiden Jokowi yang diketahui membeli produk Saint Barkley saat acara Jakarta Sneakers Day.
-